Jadi, ini adalah project pertama aku menggunakan teknik crochet yang paling sederhana. Aku mempelajari tekni2 crochet dasar dari sini . Naaah, untuk project pertama ini, aku pake benang sutera bali yang katanya paling halus. Ukuran benang yang dipake adalah benang kecil dan pake hook nomer 4.Karena benang yang dipakai kecil, jadi proses pengerjaannya cukup lama... kira2 2-3 minggu (dan karena pusing juga liat benangnya kecil hihihi). Setelah rajutannya selesai, aku titipin deh di tukang jahit untuk proses berikutnya yaitu pemasangn kain furing dan resleting. Hasilnya lumayan oke dan rapi dan sekarang aku jadikan wadah benang dan peralatn jahit yang lain. Kalau ada yang mau ditanyakan monggo dipost aja komennya XD
Tidak ada komentar:
Posting Komentar